Monday, January 3, 2011

10 Cara Kawin Hewan Yang Aneh dan Unik

1. Lebah
Siklus reproduksi lebah memang menarik dan kompleks. Gini cerita pendeknya, ratu secara selektif dibesarkan di sebuah "sel ratu" khusus dalam sarang dan diberi makan royal jelly oleh lebah pekerja untuk menjadikannya dewasa secara seksual.


Seekor ratu yang masih “perawan” yang dapat bertahan sampai dewasa tanpa dibunuh oleh saingannya akan melakukan perkimpoian dengan kira-kira selusin

Teknik Rahasia Kucing Saat Menyeruput Susu

Beberapa peneliti Amerika Serikat, mengungkapkan rahasia cara kucing menghirup air atau susu dengan sangat anggun, fenomena yang berlangsung sangat cepat sehingga tak dapat diikuti oleh pandangan manusia.


Kucing termasuk di antara banyak spesies yang, tak seperti manusia, tak dapat menutup mulut dan menyedot.



Dengan bantuan dari video berkecepatan tinggi yang direkam mengenai cairan

10 Parasit Paling Mengganggu dan Menjijikkan

10. Bedbugs
Biasa disebut b*ngs*t. Bedbugs ini semacam kutu kecil yang biasanya hidup di dalam atau di sekitar kasur. Umumnya mereka cari makan di malam hari, walaupun siang hari terkadang mereka cari makan juga.



Karena ukurannya yang kecil, bedbugs bisa bersembunyi di kasur, di sela-sela kasur, di bawah bantal, di lubang-lubang sekrup, karpet, retakan-retakan dinding, dan di kamar-kamar yang

Brontosaurus Sebenarnya Tidak Pernah Ada

Pada umumnya dinosaurus yang akrab dikenal peradaban manusia kini hanyalah dua, yaitu si karnivora Tyrannosaurus Rex atau T-rex dan si herbivora Brontosaurus atau si "leher panjang".

Tulang-tulang dan tengkorak-tengkorak yang telah ditemukan setelah terkubur sekian lama sering dipajang di museum.
Semua fosil-fosil yang menggambarkan tentang dinosaurus menunjukkan adanya makhluk hidup

Misteri Hisapan Ombak Aneh Parangtritis Dibuktikan Secara Ilmiah

Para praktisi ilmu kebumian menegaskan bahwa penyebab utama hilangnya sejumlah wisatawan di Pantai Parangtritis, Bantul, adalah akibat terseret rip current. Dengan kecepatan mencapai 80 kilometer per jam, arus balik itu tidak hanya kuat, tetapi juga mematikan.


Kepala Laboratorium Geospasial Parangtritis I Nyoman Sukmantalya mengatakan, sampai sekarang informasi mengenai rip current

Nyamuk Pembasmi Nyamuk

Oxitec, sebuah lembaga penelitian asal Oxford, Inggris mengumumkan bahwa mereka telah mendapatkan hasil uji coba dari pelepasan nyamuk jantan yang telah dimodifikasi secara genetik di kepulauan Cayman.


Sebagai informasi, sejak Mei sampai Oktober lalu, Oxitec telah melepaskan nyamuk-nyamuk jantan tiga kali dalam sepekan di kawasan seluas 160 kilometer persegi.



Nyamuk jantan yang

Abu Dabhi Ciptakan Alat Untuk Menurunkan Hujan Di Gurun Pasir

Selama berabad-abad, masyarakat yang hidup di Timur Tengah bermimpi untuk mengubah padang pasir yang panas dan tandus menjadi lahan pertanian, dengan air yang mengalir deras dari keran.

Kini, mimpi itu makin dekat pada kenyataan, setelah para ilmuwan yang dipekerjakan pimpinan Abu Dhabi mengklaim telah menghasilkan serangkaian hujan di lahan panas.

Ilmuwan mengklaim telah menurunkan

Gambar Belangkas